Rumah Sehat ?

Rumah merupakan bentuk bangunan untuk tempat tinggal atau hunian dan sarana pembinaan keluarga. Tinggal di rumah sehat, nyaman dan aman tentu adalah keinginan setiap orang. Seperti apa yang dimaksud dengan rumah sehat?

Rumah sehat tentu yang sesuai dengan syarat-syarat kesehatan baik dari kondisi fisik, kimia, dan biologi di dalam rumah. Secara umum pengertian rumah sehat itu adalah:

Rumah sehat adalah rumah yang dapat memenuhi kebutuhan rohani dan jasmani secara layak sebagai suatu tempat tinggal atau perlindungan dari pengaruh alam luar. Kebutuhan jasmani misalnya terpenuhi kebutuhan jasmani sperti membaca, menulis, istirahat dan lain-lain. Kebutuhan rohani misalnya , perlindungan terhadap penyakit, cuaca, angin dan sebagainya.
Bagaimana syarat-syarat rumah sehat?

Permintaan Design Rumah Bpk Marius

Berikut Sketch Permintaan Bpk. Marius di Pamulang
Berminat silahkan kontak kami

Tanaman Yang Menyerap Polutan

Mempunyai rumah yang nyaman dan sehat tidak hanya dilihat dari luasan lahan ataupun banyaknya bukaan yang menghadap ke arah luar. Tanamanpun juga bisa memenuhinya. Selain berfungsi percantikan taman Anda, ada juga beberapa tanaman yang dapat menyehatkan karena ia merupakan tanaman yang menyerap polutan. Lidah mertua dan Bunga krisan misalnya.
lidah-mertua
          Lidah Mertua
bunga-krisan
           Bunga Krisan






Menurut penelitian sebuah univeritas di Australia, bunga krisan ini adalah

Rumah Ramah Lingkungan

Global warming telah menjadi masalah kita semua pada abad 21 ini. Masalah yang disebabkan karena perbuatan manusia yang  kurang peka terhadap lingkungan ini. Meskipun masalah ini adalah ulah kita sebagai manusia sendiri, apakah kita dapat memperbaikinya? Ya kita pasti dapat memperbaikinya dengan berbagai usaha kecil namun bermanfaat. .Salah satu dari banyak usaha kecil itu adalah rumah ramah lingkungan. Rumah ramah lingkungan merupakan bangunan yang arsitektur, material, dan proses konstruksinya ramah lingkungan. Rumah terutama yang akan dikontruksi harus ramah lingkungan. Ramah lingkungan dalam arti tidak melukai lingkungan.
Apakah Anda tertarik untuk membangun atau merenovasi rumah Anda agar ramah lingkungan? Untuk ramah lingkungan tidak harus

Tip Membangun Rumah


Berikut beberapa panduan perencanaan dalam pembangunan rumah sendiri dengan biaya terjangkau, yaitu:

1. Cek lokasi kavling rumah tersebut.
Cek segi peruntukkan kavling, apakah memang diperuntukkan untuk
pembangunan rumah atau tidak (hal ini tidak berlaku kalau kavling rumah terletak dalam kawasan perumahan). Hal ini bisa kita lakukan dengan melakukan pengecekan ke Dinas Tata Kota. Hal lain yang perlu dipastikan adalah Koefisien Dasar Bangunan (KDB),  dan lain‑lain. Jika hal ini tidak dipenuhi, kita akan sulit mendapatkan Izin Mendirikan Bangunan (IMB). Tanpa IMB, kita tidak bisa membangun rumah dan mendapatkan bantuan KPR.

2. Cek kondisi tanah eksisting, apakah

Memilih Kusen Pintu Yang Tepat

Salah satu faktor yang memercantik tampilan depan rumah Anda adalah pintu. Selain itu tentu juga bisa mencerminkan kepribadian penghuninya. Ada beberapa tips dalam memilih pintu dan juga kusen pintu yang tepat:


  • Serasikan kusen pintu dengan model dan gaya desain rumah Anda. Untuk rumah mewah bisa menggunakan kusen pintu bergaya klasik yang dipadukan dengan ventilasi atau lubang angin. Untuk gaya minimalis, bisa memilih desain pintu modern bergaya utilitarian.
  • ntuk warna pintu, bisa memperhatikan konsep rumah dan juga warna cat dominan pada rumah Anda. Rumah minimalis dan modern bisa menggunakan warna yang cerah atau terang, sedangkan rumah klasik gunakan warna bitu tua, hitam atau hijau tua.
  • Untuk bahan pintu juga perlu dipertimbangkan, pintu dan kusen pintu berbahan kayu bisa diaplikasikan dengan gaya klasik dan rumah minimalis, sedangkan gaya modern bisa menggunakan pintu jenis alumunium yang dilapisi kaca.

Jangan sampai salah dalam memilih kusen dan pintu yang tepat untuk rumah Anda, karena nantinya tampilan rumah menjadi aneh dan tidak cocok.(wk)

Menyelaraskan Rumah + Taman Minimalis


TAHUN ini merupakan tahun 'rumah' dan taman 'minimalis' yang kompak, trendi, dan praktis menjadi pilihan favorit para konsumen rumah, yang dengan jitu dibaca oleh para pengembang properti. Berbagai produk rumah minimalis ditawarkan dan dijual sebagai simbol baru kehidupan masyarakat kosmopolitan, yang merupakan refleksi cara hidup, berpikir, dan bekerja masyarakat urban yang serba praktis, ringan, efisien, dan penuh kesederhanaan. Dan laris manis lagi.





Rumah dan taman merupakan reinterpretasi sosial budaya masyarakat terhadap alam dan kehidupan tempat tinggalnya. Rumah adalah tempat hunian kita beristirahat, bersosialisasi, berkeluarga, dan beribadah. Taman merupakan cermin energi alam, dan energi adalah sumber kehidupan. Maka, jika rumah dan taman dirancang sebagai satu kesatuan yang harmonis akan memberikan energi kehidupan kepada penghuninya.

Konsep rumah dan taman minimalis bertujuan